Cara Mendesain Teknik Penyaringan Air Yang Sederhana | Ady Water Jasa Penjernih Air Bandung dan Jabodetabek
Cara Mendesain Teknik Penyaringan Air Yang Sederhana
Air merupakan sumber bagi kehidupan. Sering kita mendengar bumi disebut sebagai planet biru, karena air menutupi 3/4 permukaan bumi.
Tetapi tidak jarang pula kita mengalami kesulitan mendapatkan air bersih, terutama saat musim kemarau disaat air umur mulai berubah warna atau berbau.
Tetapi tidak jarang pula kita mengalami kesulitan mendapatkan air bersih, terutama saat musim kemarau disaat air umur mulai berubah warna atau berbau.
Permukaan bumi ditutupi air |
Belum lagi masalah pendistribusian air yang masih belum merata dan sering mati dari PDAM.
Sekalipun air sumur atau sumber air lainnya yang kita miliki mulai menjadi keruh, kotor ataupun berbau, selama kuantitasnya masih banyak kita masih dapat berupaya merubah/menjernihkan air keruh/kotor tersebut menjadi air bersih yang layak pakai.
Sekalipun air sumur atau sumber air lainnya yang kita miliki mulai menjadi keruh, kotor ataupun berbau, selama kuantitasnya masih banyak kita masih dapat berupaya merubah/menjernihkan air keruh/kotor tersebut menjadi air bersih yang layak pakai.
Caranya adalah dengan mendesain teknik penyaringan air yang sederhana, misalnya dengan skema desain berikut:
Pada skema di atas, menggunakan komponen-komponen gravel, pasir silika, dan karbon aktif untuk memfiltrasi air. Filtrasi apa saja yang bisa dilakukan oleh komponen-komponen ini?
- Kandungan Organik
- Kandungan organik adalah senyawa-senyawa yang sering ditemukan sebagai penyusun jasad makhluk hidup, seperti sulfida, karbon organik, bahan-bahan yang mudah menguap (misalnya tumpahan bensin, minyak, oli dan sebagainya)
- Sampah makro
- Sampah berukuran makro yang dimaksud adalah seperti lumut, ranting-ranting, bulir, partikel besar seperti dari bebatuan atau tanah
- Klorin
- Klorin adalah zat yang biasa dikenal dengan nama kaporit yang dapat memberikan efek alergi dan penyakit kulit dalam kadar tertentu
- Bau-bau tak sedap
- Karbon aktif dapat mengadsorp bau-bau tak sedap yang disebabkan oleh kandungan belerang seperti pada air pada gorong-gorong
- Endapan
- Padatan-padatan yang termulsi/mengendap pada air dapat terfiltrasi. Indikasi adanya endapan adalah warna air yang keruh, coklat, bahkan hitam
Kami merekomendasikan khusus pada pelanggan kami brand Karbon Aktif Calgon pada skema di atas.
Karbon aktif Calgon adalah karbon aktif dengan nilai iodin tinggi yang biasa dipakai standar industri menghasilkan air yang berkualitas.
Kami menjual dalam bentuk per karung isi 25 kg.
Bagi Anda yang ingin membeli karbon aktif eceran, Anda bisa juga membeli karbon aktif lokal dalam kemasan 5 kg.
karbon aktif eceran |
Silakan telpon kami, kami yakin Anda puas.
Untuk informasi dan pemesanan hubungi:
Untuk informasi dan pemesanan hubungi:
022 723 8019 ( call- fax)
0821 2742 3050 (Rusmana)
Untuk informasi dan pemesanan hubungi:
Untuk informasi dan pemesanan hubungi:
022 723 8019 ( call- fax)
0821 2742 3050 (Rusmana)
Kantor Pusat Bandung:
Jalan Mande Raya No. 26, RT/RW 01/02 Cikadut-Cicaheum, Bandung 40194
Kantor Cabang Jakarta:
Jalan Kemanggisan Pulo 1, No. 4, RT/RW 01/08, Kelurahan Pal Merah, Kecamatan Pal Merah, Jakarta Barat, 11480
Kantor Cabang Jakarta 2:
Jalan Tanah Merdeka No. 80B, RT.15/RW.5 Rambutan, Ciracas, Jakarta Timur 13830